Jasa DPO : Kapan Perusahaan Membutuhkannya?
Jasa DPO atau Data Protection Officer adalah posisi yang berperan penting dalam perusahaan digital, dimana proses bisnisnya terhubung melalui jejaring digital. Kehadiran Undang-Undang Perlindungan Data Pribadi (UU PDP) di Indonesia dan aturan General Data Protection Regulation (GDPR) di Uni Eropa, akhirnya membentuk kesadaran akan pentingnya keamanan data pribadi. Perusahaan yang menangani data konsumen dalam jumlah…