Email Server Menjadi Target dalam VAPT
VAPT adalah metode evaluasi keamanan siber untuk mengidentifikasi celah kerentanan sistem dan menguji seberapa jauh kerentanan tersebut dapat dieksploitasi. Era digital yang identik dengan kemudahan, selalu unggul karena menguasai kemampuan komunikasi jarak jauh. Email (elektronik mail) adalah salah satu sarana komunikasi utama bagi perusahaan. Komunikasi internal perusahaan berupa transaksi bisnis, dan email bisnis yang berisi…